Minggu, 19 Januari 2014
Kenali Android Device milik anda
Dewasa ini, smartphone memang sedang meraja lela, alasannya adalah smartphone sekarang ini memang bener-bener smart, bisa dipake game dengan kualitas setara game konsol, bisa di pake kamera yang juga hampir bisa setara dengan kamera SLR, bisa musik player, bisa jelajah internet, nonton video, dijadiin modem pula, haduh masih banyak lagi deh, kalo anda bisa menggunakannya untuk segi positif, smartphone anda akan sangat berguna, namun anda juga harus tahu seberapa "SMART" smartphone anda, untuk bisa menjalankan game yang diinginkan, untuk mengetahui seberapa memory yang bisa digunakan, dan untuk mengetahui brand apa yang menjadi otak smartphone anda. nah ada aplikasi untuk anda yang mungkin hanya membeli handphone tersebut tanpa mengetahui jeroan-jeran hp anda khususnya untuk Android, namanya adalah CPU-Z, aplikasi ini bisa mendeteksi, jenis prosessor, frequensi prosessor, jenis GPU, kapasitas batre, kapasitas memory dll, jika anda pengen lebih mengenal handphone anda khususnya android, anda disarankan untuk mencobanya. langsung aja search CPU-Z di Playstore anda atau download disini
CPU-Z juga tersedia untuk PC, windows phone dan iOS, belum tau, hhe
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar